Manfaat Belajar Coding di Zaman Sekarang Ini

author

Admin Ganteng

Share Post
 

Coding atau juga bahasa pemrograman dalam dunia digital saat ini merupakan cara kita untuk dapat berkomunikasi dengan computer, dengan adanya kode tersebut yang dapat memberitahukan computer apa yang harus dilakukan dan juga menulis kode seperti apa yang kita inginkan untuk membuat serangkaian instruksi pada computer, dengan seiring berkembangnya teknologi tentunya hal ini juga dapat memunculkan berbagai pekerjaan maupun hobi yang baru yaitu salah satunya coding yang belakangan ini untuk belajar coding tengah banyak di gandrungi oleh sejumlah masyarakat di tanah air kita mulai dari muda mudi seperti mahasiswa atau lainnya hingga orang dewasa, oleh karena itu apabila kita ingin mengerti maupun juga dapat memahami apa itu coding, pastinya kita harus belajar coding dari sekarang yang sudah sangat maju dalam hal ilmu teknologi sekarang ini.

Saat ini orang orang sudah banyak mencari tahu apa tiu coding dengan seiring perkembangan industry digital maupun juga teknologi saat ini, coding tersebut merupakan salah satu skill yang sangat diperlukan kebanyak dari perusahaan saat ini yang memang menjalankan usahanya melalui internet maupun kecanggihan teknologi digital saat ini, oleh karena itu tidak heran apabila sekarang ini bermunculan sekolah sekolah yang memang secara khusus untuk mengajarkan tentang seluk beluk apa itu coding dan juga cara pemanfaatannya.

Coding merupakan dari aktivitas pembuatan kode bahasa pemrograman pada computer atau secara mudahnya coding itu dilakukan oleh seseorang untuk dapat menjalin komunikasi dengan computer atau secara ringkasnya yaitu cara kita untuk berkomunikasi dengan computer apa yang harus dilakukan dan juga menulis kode seperti membuat serangkaian intruksi untuk dikerjakan computer dalam pembuatan sesuatu yang memang dijalankan melalui kode tersebut, dengan belajar kode tentunya kita dapat memberitahukian computer apa yang memang harus dilakukan atau juga bagaiman cara melakukan sesuatu dengan lebih cepat dengan menggunakan kemampuan coding yang kita miliki yang juga dapat membuat website dan aplikasi , memproses data hingga dapat melakukan hal hal lainnya dalam dunia digital saat ini.

Dalam mempelajari coding tentunya kita akan dapat manfaat yang tidak bisa kita cari di lain tempat atau ilmu manapun karena coding itu sendiri merupakan salah satu cara kita untuk dapat berkomunikasi secara tidak langsung dengan computer agar dapat menjalankan intruksi yang kita inginkan kepada computer tersebut, selain itu mempelajari coding juga dapat memberikan manfaat seperti untuk memiliki karir melalui bidang IT karena perkembangan teknologi saat ini ilmu IT tentuinya sangat diperlukan dalam menjalankan usaha maupun lainnya, selain itu kita juga bisa membuat website sendiri maupun juga membuatkan orang lain website untuk ia gunakan sehingga hal tersebut biasanya ada biaya yang memang kita bebankan dalam pembuatannya, dan secara tidak langsung itu bisa menjadikan penghasilan kita karena kitamemiliki ilmu coding yang tidak orang miliki.

Selain itu belajar coding juga dapat memberikan manfaat yang lebih seperti untuk mengembangkan cara berpikir kita hingga skill problem solving pada diri kita, karena dengan belajar coding tentunya akan membuat kita terbiasa dengan pemecahan masalah yang biasanya kita kesulitan dalam memecahkan masalah dan juga untuk mencari langkah langkah untuk membuat sebuah program yang nantinya bisa untuk kita kerjakan, dan belajar coding juga memberikan kita tantangan untuk dapat berkembang melalui m=permaslahan yang ada pad coding untuk kita pecahkan permasalahn tersebut yang nantinya dapat menghasilkan seperti apa yang di inginkan.